Memilih Template Untuk Blogspot


Beberapa teman yang baru belajar membuat blog sering bingung tentang template, apasih template itu. template ya bukan tempe ha ha.

Template blog adalah sebuah desain tampilan halaman dalam sebuah blog yang berisikan file-file tambahan yang dikodekan dalam bahasa program dan siap untuk dipakai.
Untuk lebih pahamnya, template itu desan tampilan di bloglah.

Dalam blogger atau blogspot tampian desain blog itu disebut template dan untuk blog dari wordpress dinamain thema.

sampai disini sudah paham kan,

yuk lanjut mendesain template untuk blog kalian.

Sebagai pemula ngeblog, saya masih menyarankan menggunakan template yang telah disedikan oleh blogger. disamping mudah mendesainnya, banyak kok template blogger terbaru dan cantik yang bisa kalian terapkan.
Kemudian fokus pada konsisten menulis dan berkomunitas agar tak terlalu di buat pusing dengan tampilan blog.

Mari kita ekseskusi

Pertama masuk ke akun blogger kalian, Pada tampilan dashboard surcol kebawah pilih TEMA


Maka akan muncul beberapa plihan tema, agar ingin tampilan meanrik saya sarankan memilih tema terbaru dari blogspot yaitu Soho, Emporio, Contempo dan Terkemuka


klik tema tersebut


Klik TERAPKAN

Tema sudah dipilih, sekarang tinggal kita mempercantik tampilannya




Klik Sesuaikan


jika telah selesai, maka simpan dengan klik tampilkan keblog


Selesaii

Horeeee, blog kalian berhasill

mudahkan, semudah tersenyum


No comments:

Post a Comment